aku bukan robot
Ada masa kenangan perlu diabadikan dalam ruang kaku, ada kalanya lebih indah bila dibiarkan hidup dalam ruang memori. Tak semua yang indah di mata cantik pada gambarnya, dan tak semua yang tergambar membawa maksud yang setara.
Yang menulis, aiza.
Post a Comment
No comments:
Post a Comment